Menggunakan kamera iPhone 12 Pro Max akan banyak mendukung produktivitas Anda.
PORTAL LEBAK – Salah satu keunggulan dari iPhone 12 Pro Max adalah kameranya. Meskipun memang secara keseluruhan iPhone ini jelas lebih unggul daripada seri sebelumnya.
Anda sudah tahu belum bagian kamera iPhone 12 Pro Max? Menggunakan kamera iPhone 12 Pro Max akan banyak mendukung produktivitas Anda.
Apalagi jika Anda bekerja di bidang kreatif, misalnya content creator yang profesional. Agar dapat memaksimalkan kamera iPhone 12 Pro Max, kenali dulu spesifikasinya secara detail.
Baca Juga: Apple Umumkan Pra Penjualan Tiga Varian iPhone 14 di Brasil, Produk Tersedia Seminggu Setelahnya
Mampu Libas Beragam Aktivitas, Coba Lihat Keunggulan Kamera iPhone 12 Pro Max
Berikut ini adalah spesifikasi iPhone 12 Pro Max, khususnya pada bagian tampilan (display). Selain kamera, kenali juga ukuran, spesifikasi layar, resolusi, dan proteksi di setiap produknya.
Ukuran
Ukuran iPhone 12 Pro Max adalah : 78,1 mm (lebar), 160,8 mm (tinggi), 7,4 mm (tebal), dan 226 gram (berat).
Spesifikasi Layar
Ukuran layar iPhone 12 Pro Max adalah 6,7 inci, yaitu layar Super Retina XDR dan layar OLED secara menyeluruh.
Baca Juga: Bug Pada iOS 14 Menonaktifkan WiFi Ponsel Apple iPhone, Ini Yang Bisa Pengguna Lakukan